Kamis, 04 Desember 2008

Asam Jawa



ASAM JAWA
Tamarindus indicus Linn
(Tangkal Asam, Acem, Celagi)
Asam Jawa sudah popular di kalangan masyarakat Indonesia, meski namanya mungking berbeda di satu daerah dengan wilayah lainnya. Pohonnya bias tinggi sampai 25 m. batangnya lurus, banyak cabang, daunnya kecil dan amat rimbun.
Kandungan Zat : -
Khasiat : Daun muda (diseduh bersama akar kunyit) : Obat (luar) reumatik, koreng, borok, bisul dan eksim. Campur 1 umbi temu lawak, asam kawak ± sebesar telur ayam, gula aren dan air 2 gelas, direbus sampai tinggal separuh : Obat sariawan. Biji (klungsu) ditumbuk halus : obat borok.

Tidak ada komentar: